Menakjubkan !!! Objek Wisata Pantai Sancang Garut, Provinsi Jawa Barat
![]() |
Objek Wisata Garut Pantai Sancang Garut |
Sebenarnya kawasan ini merupakan kawasan cagar alam berupa hutan lindung yang terdiri dari kawasan hutan dan pantai.
Untuk menemukan pantai yang sunyi ini wisatawan akan melewati Leuweung Sancang yang artinya hutan Sancang yang sangat kaya akan flora dan fauna.
Pemandangan yang menakjubkan akan sangat sahabat rasakan disini, terutama saat memasuki hutan.
Segala tumbuhan hijau dan pohon-pohon yang lebat serta tinggi membuat siapapun di dalamnya tidak bisa menjangkau pemandangan di luar hutan bahkan pantai yang akan anda kunjungi sekalipun.
Udara yang sejuk dan tanpa polusi sama sekali membuat siapapun betah menyusuri hutan ini dan menghirup oksigen sebanyak banyaknya dari tempat ini.
Setelah sahabat sampai di Pantai Sancang, suasana tenang dengan deburan ombak yang terasa jauh semakin membuat anda enggan pulang.
Indahnya pantai pasir putih yang sangat luas dan memanjang membentuk lengkungan yang menakjubkan.
Meskipun berada di pantai namun deburan ombak akan jauh dari pandangan mata, pasalnya ada beting pembatas yang memisahkan hamparan pasir dari gulungan ombak.
Tempat wisata alam ini tidak bisa lepas dari sejarah kerajaan Padjadjaran yang tersohor akan kesaktian rajanya di Provinsi Jawa Barat ini.
Legenda yang turun-temurun masih menjadi hal yang sangat dipercayai masyarakat setempat mengenai berbagai hal di Leuweung Sancang ini.
Total luas kawasan cagar alam ini mencapai kira-kira 2.913 ha untuk kawasan hutan dan kira-kira 200 ha untuk kawasan pantai.
Sangat cocok bagi sahabat yang ingin ber adventure dan apa saja yang bisa sahabat lakukan disini? Tentu saja masih banyak hal lain yang menarik untuk dinikmati.
Berikut campur sari com akan memberikan informasi yang lengkap dan sebenar-benarnya mengenai berbagai hal tentang pantai ini mulai dari lokasi dari Objek Wisata Pantai Sancang Garut
Pantai dengan luas mencapai 200 ha ini berada di wilayah Sancang, Cibalong, Garut regency , Jawa barat.
Dimana kawasan Objek Wisata Pantai Sancang Garut merupakan cagar budaya yang kaya akan flora dan fauna yang kebanyakan sudah langka dan dilindungi.
Mungkin itu saja yang bisa admin sampaikan mengenai salah satu contoh Objek Wisata yang berada di wilayah Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat Indonesia.Terima Kasih
Baca Juga Artikel Terkait Mengenai Objek Wisata yang ada di Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat :
- Objek Wisata Leuwi Tonjong Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Leuwi Jubleg Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Leuwi Jurig Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Pantai Sancang Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Arjuna Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Cibuni Racun Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Cibadak Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Cikanay Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Cibitung Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Cihanyawar Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Ciharus Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Eulu Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Emrat Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Koncrang Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Luhur Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Mala Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Ngaleng Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Orok Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Nyogong Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Rahong Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Salawe Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
- Objek Wisata Curug Sanghyang Taraje Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat
Posting Komentar untuk "Menakjubkan !!! Objek Wisata Pantai Sancang Garut, Provinsi Jawa Barat"
Terima Kasih Atas Kunjungannya. Semoga Informasi Yang Admin Sampaikan Ada Manfaatnya. Tak Lupa Apabila Ada Kesalahan Dalam Penulisan Informasi Yang Admin Sampaikan Ditunggu Kritik & Sarannya Di Kolom Komentar..............
Posting Komentar